Monday, February 27, 2017

Harga Terbaru Asus Zenfone Zoom ZX550 Dan Sepesifikasi 2016

Harga Terbaru Asus Zenfone Zoom ZX550 Dan Sepesifikasi 2016


Spesifikasi Asus Zenfone Zoom ZX550

Harga Asus Zenfone Zoom ZX550 – Kaliini Asus hadir lagi dengan produk terbarunya yaitu Asus Zenfone Zoom ZX550 yang cocok untuk para penggila fotografi, Asus Zenfone ini hadir dengan memabwa lensa bidik sebesar 13 Mp yang memuat bergam fitur profesional di dalamnya, bahkan fitur Aperture f/2.7 hingga Aperture 4.8 pun sudha di bekalkan pada kamera ponsel ini.  Jelas memiliki kualitas kamera baik yang berbeda jauh dengan Asus Zenfone 2 walaupun menggunakan kamera dengan resulusi yang sama.  

Hanya saja untuk urusan desain mungkin dengan Harga Asus Zenfone Zoom ZX550 yang cukup mahal ini masih terbilang standar karena seperti terlihat di laman utama GSMarena, ponsel ini membawa dimensi 158.9 x 78.8 x 12 mm dengan bobot total 185 g. Bobotnya yang cukup berat di karenakan adanya lensa dengan fitur 3X Optical Zoom dan juga pembawaan layar seluas 5.5 inch. Namun siapa sangka pada balik tubuhnya yang besar dan berbobot ini asus juga membenamkan berbagai macam software dan hardwere yang berkualitas.

Salah satunya adalah penggunaan Chipset Intel Atom Z3580 yang akan berjalan dengan prosesor 64 Bit Quad-core 2.3 GHz dan Chip desain grafis PowerVR G6430 yang semuanya akan berjalan dengan sangat lancar bersama Software Android Lollipop v5.0 yang sudah di pasangkan bersama tampilan user friendly dari Asus ZenUI. Kenyamanan yang mungkin tak bisa anda dapatkan pada ponsel berlayar kecil pun tetap akan bisa anda dapatkan karena asus tetap membawakan fitur Whats Next, dan fitur One Hand operation pada ponsel ini.

Asus Zenfone Zoom ZX550 ini akan ada dua versi yakni versi Ram 2GB dan Ram 4GB. Dengan hal ini pastinya Harga Asus Zenfone ini tentu saja akan berbeda, di tambah lagi Asus juga menyematkan 4 pilihan kapasiats memory yang bisa anda sesuaikan dengan kebutuhan yakni 16/32/64/128 GB. Dan semuanya masih bisa anda perluas lagi dengan menggunakan slot microSD card hingga 64 GB. Dengan demikian performa yang di bekalka pada tubuh ponsel ini tak kalah dari Asus ZenPad S 8.0 yang merupakan sebuah tablet premium dari produk Asus.

Spesifikasi Asus Zenfone Zoom ZX550
Sedangkan untuk urusan koenktitfitas internet dan datanya anda akan di mudahkan dengan adanya fitur Dual Sim yang memiliki kecepatan internet 3G HSPA 42.2/5.76 Mbps dan 4G LTE Cat4 150/50 Mbps. Kenyamanan anda dalam berinternetan juga akan di permudah dengan adanya fitur Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac yang hadir dengan memabwa teknologi hotspot. Dan tek tertinggal adanya fitur navigasi berupa GPS berteknologi A-GPS dan GLONASS. Nah untuk bisa mengoperasikan smartphone ini anda akan di bekali dengan bateri Non-removable Li-Po berukuran 3000 mAh yang mampu bertahan cukup lama.

Sepesifikasi Asus Zenfone Zoom ZX550

Jaringan 2G
GSM 850 / 900 / 1800 / 1900
Jaringan 3G
HSDPA 850 / 900 / 1900 / 2100
Jaringan 4G
LTE
Layar
1080p x 1920 pixels, 5.5 inches (~401 ppi pixel density)
Jenis layar
IPS capacitive touchscreen, 16M colors
Lain-lain
– Sensors : Accelerometer, gyro, proximity, compass
– Multitouch
– Corning Gorilla Glass 3, oleophobic coating
– ZenUI
Internal
128 GB storage, 4GB RAM & 2GB
Slot
microSD, up to 64GB
Kecepatan
HSPA 42.2/5.76 Mbps, LTE Cat4 150/50 Mbps
Wifi
Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac, Wi-Fi Direct, hotspot
O.S.
Android OS, v5.0 (Lollipop)
CPU
Intel Atom Z3580, Quad-core 2.3 GHz
GPU
PowerVR G6430
Sensor
 Accelerometer, proximity, compass
Kamera belakang
13 MP, 4128 x 3096 pixels, laser autofocus, 3x optical zoom, manual controls, optical image stabilization, dual LED flash (dual tone), Geo-tagging, touch focus, face detection, panorama, Video 1080p@30fps
Kamera depan
5MP
GPS
Yes
Java
Yes, via Java MIDP emulator
Fitur lain
– 5GB free lifetime ASUS WebStorage
– MP3/WAV/eAAC+ player
– MP4/H.264 player
– Document viewer
– Photo viewer/editor
– Voice memo/dial
Baterai
Tipe Non-removable Li-Po 3000 mAh battery
Siaga :
Bicara Aktif :

( Baca juga : Spesifikasi Dan Harga Asus Fonepad 8 FE380CG Terbaru )

Harga Asus zenfone Zoom ZX550bisa dikatakan cukup mahal karena memiliki banderol sekitar 4 jutaan untuk kapasitas ram 2GB dan 6 juta untuk kapasitas ram 4GB namun, hingga saat ini ponsel ini belum secara resmi masuk ke Indonesia jadi anda harus bersabar terlebih dahulu untuk menunggu kedatangannya.

Demikian informasi tentang Harga Asus Zenfone Zoom ZX550 ini, semoga bermanfaat buat anda dan terimakasih atas kunjunganya.


Available link for download